Friday, November 20, 2009

Bagaimana Caranya Menjadi Anggota HIPMI

23 Sep 2008, 16:53



Bagaimana caranya bergabung menjadi anggota HIPMI, Apa saja syarat-syaratnya?

hisyam
Jakarta Utara - DKI Jakarta

Jawaban

Untuk menjadi anggota diperlukan syarat-syarat sbb:
1. WNI
2. Pengusaha
3. Berusia 17-40 Tahun
Selain itu ada persyaratan administratif seperti :
Menyerahkan foto copy KTP
Akte Notaris dan Akte Perubahan
Surat Izin Usaha ( TDP dan SIUP)
NPWP
Untuk mengetahui alamat-alamat perwakilan HIPMI terdekat silakan klik disini

4 comments:

  1. Kenapa harus pengusaha boleh jadi anggota?terus bagaimana nasib kami yang baru ingin menjadi pengusaha?

    ReplyDelete
    Replies
    1. Buat organisasi sendiri ..Himpunan Calon Pengusaha Indonesia....he he...

      Delete
  2. Saya ingin daftar ,hipmi surabaya saya @noermanyon

    ReplyDelete
  3. saya mau gabung HIPMI tangerang selatan, daftarnya dimana ya?

    ReplyDelete